Skip to content

Tulisan Zaeni

Sebab ada saatnya menulis itu memang menyenangkan

  • Tentang Zaeni

Trip to the Middle Earth ..part 2

July 25, 2014 blogzaeniLeave a comment

source : common.wikimedia.org The airport was not so as big as I thought, but it was efficient as one characteristics of  modern developed countries. I met my wife outside the arrival hall and then we took a bus to city and then we were just busy catching up all things happened while we were apart. My… Continue reading Trip to the Middle Earth ..part 2

Trip to The Middle Earth … Part 1

July 23, 2014 blogzaeniLeave a comment

I left home at noon that day, it was rainy day yet hot as usual, I felt a bit excitement and worry in undefinable way, however since I’ve asked my little brother and nephew to go with me to the airport so they made me busy with silly conversation and so on. I had to… Continue reading Trip to The Middle Earth … Part 1

Kesehatan Untuk Semua

January 21, 2014 blogzaeniLeave a comment

Kesehatan adalah hak dasar setiap anggota masyarakat yang wajib dipenuhi negara

Kilas Balik 2013

January 3, 2014January 3, 2014 blogzaeniLeave a comment

Setelah sekian lama tidak punya motivasi untuk menulis, yang mengakibatkan kehilangan gairah *halah* dan juga ide, hari ini saya mau mencoba menulis kembali, walaupun otak ini rasanya sulit sekali untuk berkoordinasi supaya memunculkan serangkaian kata-kata yang enak dibaca *minimal dibaca sama diri sendiri*. Baiklah, mari kita coba saja menuliskan kilas balik kehidupan tahun 2013 yang… Continue reading Kilas Balik 2013

2013 in review

January 3, 2014 blogzaeniLeave a comment

The WordPress.com stats helper monkeys prepared a 2013 annual report for this blog. Here’s an excerpt: A New York City subway train holds 1,200 people. This blog was viewed about 6,100 times in 2013. If it were a NYC subway train, it would take about 5 trips to carry that many people. Click here to… Continue reading 2013 in review

Mengapa begini mengapa begitu

September 11, 2013September 11, 2013 blogzaeniLeave a comment

Ada banyak pertanyaan di kepala, kemudian tak ada jawabannya Begitu banyak keinginan, tapi kemudian menguap begitu saja Lalu mengapa begini? Mengapa begitu? Entahlah

Kemarau Basah

July 23, 2013July 25, 2013 blogzaeniLeave a comment

Katanya musim kemarau, tapi kok ya hujan hampir setiap hari Oooo..kemarau basah katanya Ya sudahlah

Manusia Berubah

July 21, 2013July 21, 2013 blogzaeniLeave a comment

Ya, manusia selalu berubah, karena saya masih manusia, tentu saja saya pun berubah, selain berubah umur menjadi tambah tua, segala yang ada di otak saya dan bagaimana cara saya merasa atau ber-emosi *halah* juga berubah. Perubahan itu setidaknya bisa saya ekspresikan di blog saya ini. Pada intinya : saya sekarang adalah saya yang ingin menikmati… Continue reading Manusia Berubah

Beda Kaca Mata, Beda Pula Pemandangannya

February 12, 2013 blogzaeni7 Comments

“What we see depends mainly on what we look for.” ― John Lubbock “For what you see and hear depends a good deal on where you are standing: it also depends on what sort of person you are.” ― C.S. Lewis, The Magician’s Nephew Alkisah,  tiga orang buta yang sedang membicarakan gajah : Orang buta 1 : “Gajah… Continue reading Beda Kaca Mata, Beda Pula Pemandangannya

2012 in review

January 1, 2013 blogzaeniLeave a comment

The WordPress.com stats helper monkeys prepared a 2012 annual report for this blog. Here’s an excerpt: 600 people reached the top of Mt. Everest in 2012. This blog got about 9,800 views in 2012. If every person who reached the top of Mt. Everest viewed this blog, it would have taken 16 years to get… Continue reading 2012 in review

Posts navigation

Older posts
Newer posts

Kalender

January 2026
M T W T F S S
 1234
567891011
12131415161718
19202122232425
262728293031  
« Jul    

Arsip

Posting Terbaru

  • Life is Suffering ?
  • Bolehkah daku marah?
  • Pencarian yang belum selesai…

Click On :

  • Create account
  • Log in
  • Entries feed
  • Comments feed
  • WordPress.com

Blog ini sudah dilihat sebanyak :

  • 82,802 hits

Kategori

Komentar Terkini

Ibnu Choldun's avatarIbnu Choldun on 2020
Dokter Gigi di Malang's avatarDokter Gigi di Malan… on MENGEMBANGKAN KLINIK GIGI YANG…
Kata kata Sindiran's avatarKata kata Sindiran on Gigi Sehat untuk Hidup yang Le…
ikeu kartika's avatarikeu kartika on Perawat Gigi Indonesia, Mau Ke…
Budiawan Mas's avatarBudiawan Mas on Tentang Kemarin dan Hari …

Top Posts

  • Perawat Gigi Indonesia, Mau Ke Mana?
  • MENGEMBANGKAN KLINIK GIGI YANG EFEKTIF DAN EFISIEN (Bagian 2)
  • MENGEMBANGKAN KLINIK GIGI YANG EFEKTIF DAN EFISIEN (Bagian 1)
  • Global Direction on Oral Health Care
Tulisan Zaeni
  • Subscribe Subscribed
    • Tulisan Zaeni
    • Already have a WordPress.com account? Log in now.
    • Tulisan Zaeni
    • Subscribe Subscribed
    • Sign up
    • Log in
    • Report this content
    • View site in Reader
    • Manage subscriptions
    • Collapse this bar
 

Loading Comments...